Dalam era reformasi saat ini, Departemen Keuangan menghadapi tantangan yang berat dan tantangan akan semakin berat dan kompleks pada masa-masa yang akan datang. Departemen Keuangan bertanggung jawa…
Kasus Pandemi Coronavirus Disease 2019 atau Covid-19 mengakibatkan adanya penurunan kondisi perekonomian, peningkatan kemiskinan dan pengangguran, serta respons kebijakan fiskal, moneter dan sektor…
Buku ini menyajikan berbagai analisis, hasil penelitian, pemikiran, dan rekomendasi mengenai beragam isu di sektor keuangan. Pembahasan diawali dengan tingkat keuangan inklusif Indonesia 2015, yang…
Buku ini merangkum beberapa artikel yang berisi gagasan, pemikiran, analisis, dan ide-ide dari para peneliti atas beberpa isu mengenai pencapaian realisasi penerimaan perpajakan Indonesia. Beberapa…
Era dimana suatu negara di dunia berusaha memenuhi kebutuhannya secara mandiri (autarchy) telah lama ditinggalkan. Di era globalisasi sekarang ini, kerjasama antar-negara merupakan hal yang tidak d…